My Amazing Video

My Amazing Quote

Ketika Anda berani mengambil risiko untuk berada dalam ketidaknyamanan, saat itulah Anda mulai BERTUMBUH...

Belanda vs Denmark: Is it a Orange's Time??

Publicado  Monday, June 14, 2010

Dua tim unggulan akan bertanding sore hari ini, Belanda vs Denmark. Pertandingan pertama di Grup E ini akan membawa suasana yang menegangkan bagi kita penontonnya..

Ya ini cukup membanggakan bagi pendukung Arsenal. Melihat ujung tombak kedua tim yang ternyata berasal dari 1 klub. Niklas Bendtner di sisi Denmark dan RVP (Robin Van Persie) di kubu tim Belanda.

Melihat peluang kedua tim melakukan permainan terbuka rasanya cukup pantas. Melihat dari squad list terakhir yang akan dikeluarkan pelatih Belanda, Bert van Marwijk, dia mengeluarkan Dirk Kuyt dan RVP bersamaan.

Selain itu di kubu tim dinamit Denmark, Niklas Bendtner yang awalnya ragu diturunkan karena sempat mengalami cedera ternyata juga diturunkan bersam Thomas Enevoldsen. Persaingan ini ditambah panas mengingat ujung tombak yang bermain untuk Arsenal ingin menunjukkan pamornya dan keluar dari bayang-bayang RVP.


Tampaknya melihat formasi yang dikeluarkan kedua tim bisa dipastikan bisa terjadi gol cepat. Prediksi tetap di tangan Belanda melihat performa mereka yang terus menanjak. Skor 3-1 bisa saja bisa menutup laga seru ini.


0 comments: